Tips Dan Trend Diet

Setiap tahun muncul diet jenis baru untuk mencapai atau menjaga berat badan yang terkontrol. Walau dengan menjaga gaya hidup sehat dalam jangka panjang nyatanya lebih berhasil daripada diet dalam waktu tertentu.
Diet bisa gagal karena stres, asupan kalori yang tidak tepat, kurang minum, konsumsi garam berlebih.

Menurut The Health Line, Ada beberapa diet favorit, yaitu :
1. Intermittent fasting diet : mewajibkan pelaku puasa 16 jam perhari Dan 8 jam bebas makan apa saja.
2. Diet protein nabati : menghindari protein hewani, pilih protein nabati yang diolah menjadi tahu, tempe, atau olahan lain meniru daging.
3. Diet keto : konsepnya rendah karbohidrat, tinggi lemak, dan protein sedang.
4. Diet makanan pahit : mengonsumsi makanan pahit baik mentah atau dimasak untuk detoksifikasi atau pembuangan racun di dalam tubuh.
5. Health gut diet : membagi makanan menjadi dua jenis, Yang baik buat perut dan yang tidak baik. Yang baik biasanya banyak mengandung probiotik seperti yoghurt, kimchi atau kabocha.

Tips diet yang aman :
1. Fokus pada satu diet, tidak menggabung beberapa diet.
2. Riset mendalam mengenai diet yang akan dipilih.
3. Gunakan satu atau dua hari untuk mencocokkan apakah diet sesuai untuk tubuh.
4. Ada beberapa diet yang perlu pengawasan langsung.
5. Kekonsistenan menerapkan diet merupakan hal paling penting untuk keberhasilan diet.

Good living BTN prioritas #01-2019

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mencairkan DPLK Simponi BNI

Cara Transfer Saldo Gopay Ke Grabpay

Redeem Pizza Gratis Pizza Domino